HALAL BIHALAL
Halal bihalal merupakan tradisi yang dilakukan pasca lebaran. Guru dan siswa berkumpul di satu tempat dan saling bermaaf-maafan. Tujuan diselenggarakannya momen ini untuk menanamkan nilai-nilai keislaman, persaudaraan, dan kebersamaan kepada para siswa sejak dini.
Kegiatan halal bihalal di SD Ibrahimy pada tahun ini dilaksanakan pada 10 syawal 1446 H bertepatan dengan tanggal 10 april 2025